Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Widget Atas Posting

Pilih Oto Atau Adira? Inilah Perbandingannya

Pilih oto atau adira finance? Butuh leasing untuk kredit kendaraan bekas atau baru? Oto Finance dan Adira Finance bisa dipilih untuk kredit kendaraan Anda.

Nah pada artikel ini kami merangkum kelebihan dan kekurangan kedua finance ini. Sehingga pada saat anda akan melakukan pengajuan kredit kendaraan bisa mempertimbangkan nya. Pilih oto atau Adira? berikut perbandingan nya:

Oto Finance
Kelebihan kredit Oto finance:
  • Melayani kredit pembelian motor atau mobil bekas.
  • Syarat pengajuan tidak terlalu rumit.
  • Bisa membayar tagihan di beberapa gerai seperti kantor pos dan lembaga perbankan.
  • Proses pencairan bisa dilakukan dengan cepat.
Kelemahan kredit Oto Finance;
  1. Sering muncul denda tanpa ada pemberitahuan kepada konsumen terlebih dahulu.
  2. Informasi atas klaim tidak disampaikan dengan jelas.
  3. Tidak memberikan kesempatan nasabah mendapatk keringanan apabila ada keterlambatan pembayaran.
  4. Banyak komplain nasabah yang muncul di media massa.
Adira finance
Lembaga pembiayaan ini memiliki beberapa kelebihan antara lain:
  • Merupakan lembaga pembiayaan yang sudah cukup lama berdiri.
  • Proses pengajuan kredit cukup mudah
  • Plafon kredit cukup besar.
Selain itu Proses pembayaran cukup mudah bisa dilakukan di bank atau gerai retail serta lembaga keuangan non bank lain.

Kelemahan dari pengajuan kredit Adira:
  1. Leasing Adira tidak memiliki toleransi atas keterlambatan pembayaran.
  2. Bunga kredit di Adira lebih tinggi dibandingkan lembaga keuangan lain.
  3. Pengurusan atas klaim asuransi kendaran kredit cukup rumit
  4. Konsumen tidak memiliki hak yang luas untuk meminta keringan apabila ada permasalahan dalam proses kredit